Lukman A Prahara
7 M a r e
t 2013
Aku
terjerembab walau kau tak jebak..
Aku
tersesat walau kau tak bersiasat..
Aku
tersekap walau kau tak perangkap..
Karena
kealfaanku menatap engkau rembulan..
Karena
kesilafanku memandang engkau bintang..
Karena
kesalahanku melihat engkau kehidupan..
Padahal
hanya bara melilit kayu..
Padahal
hanya api didalam tungku..
Padahal
hanya lava tertutup abu..
Lokseumawe
Tidak ada komentar:
Posting Komentar