Jumat, 10 Februari 2012

DEMI kebersamaan





Lukman A Prahara
3 Juni 2011

Bila dipertemukan karena sebuah keharusan, maka pertahankan kebersamaan itu demi etika hidup..

Bila dipertemukan karena sebuah keinginan, maka pertahankan kebersamaan itu demi motivasi hidup..

Bila dipertemukan karena sebuah kodrat, maka pertahankan kebersamaan itu demi ibadah hidup..

Langsa – NAD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar