Kamis, 16 Februari 2012

MIMPIKU tak nyata




Lukman A Prahara
17 Juli 2011


Ternyata jalan yang pernah ada dalam impian, tak dapat kita lalui bersama..

Ternyata arah yang pernah ada dalam angan, tak dapat kita jalani bersama..

Ternyata bahagia yang pernah ada dalam khayal, tak dapat kita nikamti bersama..

Dan ternyata kehidupan yang pernah ada dalam harapan, tak dapat kita rasakan bersama..





Langsa – NAD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar