Lukman
A Prahara
29 April
2012
Kebencian
tidak akan membuat dirimu menjadi tenang, bahkan hanya akan menjadikan dirimu
resah..
Kebencian
tidak akan membuat dirimu menjadi menang, bahkan hanya akan menjadikan dirimu
selalu kalah..
Kebencian
tidak akan membuat dirimu menjadi senang, bahkan hanya akan menjadikan dirimu
susah..
Sebab
kebencian itu senjata ampuh dari syetan, untuk membuat
manusia yang sempurna ini menjadi menyerah..
Maka dari itu
redam kebencianmu agar tidak tumbuh dendam, karena dendam itu hanya rasa yang
tidak memiliki arah..
Banda
Aceh
Tidak ada komentar:
Posting Komentar